Besok, Nikmati Rangkaian Promo Puncak THR Ekstra Day dari Shopee

Kompas.com - 14/05/2020, 15:50 WIB
Inadha Rahma Nidya,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

Promo Puncak THR Ekstra Day Shopee.DOK. Shopee Promo Puncak THR Ekstra Day Shopee.

KOMPAS.com - Hari Raya Idul Fitri sudah di depan mata. Sebagian orang mungkin sedang bersiap membeli beragam produk seperti pakaian terbaru, gadget penunjang kerja dari rumah, dan bahan makanan segar untuk menyambutnya

Meski demikian, tak bisa dipungkiri lebaran tahun ini akan sangat berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Pasalnya selain tidak bisa buka bersama, mudik, dan bersilaturahim ke rumah sanak saudara, banyak terjadi Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) yang membuat resah.

Untuk menjawab kekhawatiran tersebut, Shopee mengadakan Promo Puncak THR Ekstra Day pada Jumat (15/5/2020).

Direktur Shopee Indonesia Handhika Jahja mengatakan, pada Promo Puncak THR Ekstra Day, Shopee akan memberi penawaran-penawaran ekonomis yang memudahkan penggunanya berbelanja dari rumah.

Baca juga: Hari Terakhir Promo Shopee Brand Day x Enesis Group, Banyak Diskon Produk kesehatan hingga 80 Persen

“Kami fokus memberi akses ke berbagai kebutuhan esensial dan pelengkap agar para pengguna bisa berbelanja secara efektif melalui #ShopeeDariRumah,” kata Handika, seperti dalam keterangan tertulisnya.

Beberapa promo yang tersedia adalah gratis ongkir dengan minimal belanja Rp 0. Ada pula Midnight Sale Special pada 00.00 WIB hingga 03.00 WIB yang dapat dinikmati selagi menunggu sahur.

Promo Puncak THR Ekstra Day juga menyediakan promo Shopee Tanam THR 10 Miliar. Dengan ini, pengguna berkesempatan mendapat jutaan koin Shopee.

TVShopping di Shopee Live dan MNC TV pada 13.00 WIB.
DOK. Shopee TVShopping di Shopee Live dan MNC TV pada 13.00 WIB.

Terlebih, setiap harinya terdapat promo Shopee Tanam Kilat yang memungkinkan panen THR hanya dalam waktu 2 menit. Shopee Tanam Kilat tersedia di Shopee Ngabuburit via MNC TV, GTV, dan ANTV pada 17.00 WIB.

Untuk memperbesar peluang panen THR, Anda bisa mengajak banyak teman untuk menyiram dan memanen THR-nya.

Sementara itu, bagi pecinta produk branded, Shopee Mall Big Promo menyediakan cashback hingga Rp 150.000.

Baca juga: Jangan Lewatkan Puncak Shopee Big Ramadhan Sale

Promo Puncak THR Ekstra Day akan semakin meriah dengan promo Semua Diskon hingga 90 persen.

Para pemburu flash sale juga harus bersiap. Sebab, akan terdapat Flash Sale Rp 99 sebanyak 14 kali dalam sehari.

Tidak berhenti sampai di situ, akan ada banyak promo seru pada TVShopping yang disiarkan langsung pada 13.00 WIB di Shopee Live dan MNC TV.

Promo spesial brand ternama dalam Promo Puncak THR Ekstra Day Shopee.DOK. Shopee Promo spesial brand ternama dalam Promo Puncak THR Ekstra Day Shopee.

Dalam TV Shopping Shopee Big Ramadhan Sale THR Ekstra Day, tersedia diskon spesial dari beragam merek ternama seperti Sports Station, Erigo, Maybelline, Garnier, Senka, Logitech dan masih banyak lagi.

Selain berbelanja, pengguna juga berkesempatan membawa pulang grand prize spektakuler berupa 10 gram emas, Samsung Galaxy S20, hingga sepeda motor Yamaha Mio Z.

Dengan banyaknya promo di atas, Jumat (14/5/2020) adalah saat yang tepat untuk check out barang-barang yang sudah lama berada di keranjang Shopee Anda.

Grand Prize Shopee.DOK. Shopee Grand Prize Shopee.

Agar tidak ketinggalan Promo Puncak THR Ekstra Day besok, segera pasang pengingat di ponsel dan isi saldo ShopeePay.

Terkini Lainnya
Teman Belum Transfer Patungan? Coba Trik Yuki Kato dan Febby Rastanty Ini
Teman Belum Transfer Patungan? Coba Trik Yuki Kato dan Febby Rastanty Ini
Transaksi Aman dan Nyaman
3 Strategi Kunci Co-Branding ala ShopeePay
3 Strategi Kunci Co-Branding ala ShopeePay
Transaksi Aman dan Nyaman
Dukung Masyarakat Makin Produktif, ShopeePay Luncurkan Fitur Transfer ke Bank Gratis Tanpa Batas
Dukung Masyarakat Makin Produktif, ShopeePay Luncurkan Fitur Transfer ke Bank Gratis Tanpa Batas
Transaksi Aman dan Nyaman
Perempuan Indonesia, Ini 4 Cara Eksplorasi Potensi Diri lewat Medsos
Perempuan Indonesia, Ini 4 Cara Eksplorasi Potensi Diri lewat Medsos
Transaksi Aman dan Nyaman
Tinggalkan Kejenuhan, Ini 3 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Memulai Hal Baru
Tinggalkan Kejenuhan, Ini 3 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Memulai Hal Baru
Transaksi Aman dan Nyaman
Dari Konten Turun ke Hati, Ini Cara Brand Terkenal Buat Konten yang Memikat Konsumen
Dari Konten Turun ke Hati, Ini Cara Brand Terkenal Buat Konten yang Memikat Konsumen
Transaksi Aman dan Nyaman
3 Tips Sukses Bisnis Kopi Cepat Saji ala Wani Kopi
3 Tips Sukses Bisnis Kopi Cepat Saji ala Wani Kopi
Transaksi Aman dan Nyaman
5 Tips Manfaatkan Smartphone untuk Jaga Kesehatan
5 Tips Manfaatkan Smartphone untuk Jaga Kesehatan
Transaksi Aman dan Nyaman
4 Inspirasi Kencan Kopdar dari Film yang Bisa Bikin “Doi” Terkesan
4 Inspirasi Kencan Kopdar dari Film yang Bisa Bikin “Doi” Terkesan
Transaksi Aman dan Nyaman
Ingin Luluhkan Hati Gebetan? Intip 4 Tips PDKT Online dari Joshua Suherman
Ingin Luluhkan Hati Gebetan? Intip 4 Tips PDKT Online dari Joshua Suherman
Transaksi Aman dan Nyaman
3 Strategi Pengusaha Bangun Hobi Jadi Sumber Cuan
3 Strategi Pengusaha Bangun Hobi Jadi Sumber Cuan
Transaksi Aman dan Nyaman
Bantu UMKM di Semarang, ShopeePay Hadirkan Program “Semangat UMKM Lokal”
Bantu UMKM di Semarang, ShopeePay Hadirkan Program “Semangat UMKM Lokal”
Transaksi Aman dan Nyaman
Strategi Sukses Soto Angkring Mas Boed, Eksis hingga 15 Tahun
Strategi Sukses Soto Angkring Mas Boed, Eksis hingga 15 Tahun
Transaksi Aman dan Nyaman
Ajak Masyarakat Lebih Peka, ShopeePay Bagikan 4 Tips Manfaatkan Hal Sederhana di Sekitar
Ajak Masyarakat Lebih Peka, ShopeePay Bagikan 4 Tips Manfaatkan Hal Sederhana di Sekitar
Transaksi Aman dan Nyaman
Kisah Sukses Pie Susu Dhian, dari Niat Buka Lapangan Kerja hingga Jualan 10.000 Pie Susu Per Hari
Kisah Sukses Pie Susu Dhian, dari Niat Buka Lapangan Kerja hingga Jualan 10.000 Pie Susu Per Hari
Transaksi Aman dan Nyaman

Copyright 2008 - 2023 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke